Senin, 27 April 2020

Photo Model Portrait

TUGAS FOTOGRAFI PART 6

"PHOTO MODEL PORTRAIT"


Nama: Gusti Rofhi Arianzana
Kelas: KM-43-05
NIM: 1502193403 
Foto Model 1
 #NO EDIT#

Keterangan Foto:

(Foto Model 1)
Shutter Speed: 1/30
Besaran ISO: 800
Diafragma: f/1,8
Using: Iphone 11 Pro Max
 Hari/tanggal: Senin, 27 April 2020
Pukul: 19.22


Konsep Foto: Foto Model Portrait (Glamour)
Proses Pemotretan: 
Foto diambil dari samping kiri Model.
Modelnya tersebut adalah adik saya sendiri, Foto diambil sedikit Close up dan dia berpose/bergaya sesuai yang saya perintahkan, seperti arah kepala (Kedepan), mata lihat ke arah lain, tangan disesuaikan dengan gaya (Glamour) dan juga atribut seperti pakaian, kacamata, dan jam juga sudah saya tata & persiapkan.

Lighting:
Pencahayaan menggunakan Ringlight(Beauty) 
WB: kekuningan(Tungsten) yang diletakan dari arah atas samping kiri model.

Kendala:
-Agak bingung menentukan sudut angle foto & lighting agar pas/sesuai.
-Model suka tidak PD (malu-malu), agak susah diatur (Anak kecil)  Jadi cukup sabar untuk melakukan sesi pemotretan ini.
-Bingung Lokasi/tempat untuk Foto.

Keterangan Lokasi:
Di Dinding Ruang Tamu


Foto Model 2
#NO EDIT#

Foto Model 3
 #NO EDIT#

Senin, 13 April 2020

STILL LIFE

TUGAS FOTOGRAFI PART 5
"STILL LIFE"

Nama: Gusti Rofhi Arianzana
Kelas: KM-43-05
NIM: 1502193403 

Konsep Foto: 
Latar emas blink(dark) dengan subjek segelas air yang colorfull dan menyegarkan


Proses Pemotretan: 
Pengambilannya lumayan rumit dan agak totalitas, perlu beberapa kali take dan saya agak pusing memikirkan alat-alatnya dan menggunakan barang seadanya saja seperti sarung bantal sofa, kaca & alas meja ruang tamu, meja lipat adik serta beberapa aksesoris rumah(Penunjang)


Lighting: Ringlight ada di samping kiri subjek dan bantuan Flashlight HP

Alas foto: Kaca meja ruang tamu
Background: Sarung bantal emas ruang tamu


Kendala: 

-Bingung untuk memotret subjek foto apa
-Susahnya untuk mengambil angle lighting  yang pas agar terlihat menarik
-Keterbatasan alat & peralatan
-Menggunakan alat seadanya


Keterangan Lokasi: 
Di Pinggir Ruang tamu


Keterangan Foto:

Shutter Speed: 1/15
Besaran ISO: 64
Diafragma: f/1,8
Using: Iphone 8 back camera
Hari/tanggal: Jum'at, 10 April 20
Pukul: 16.30 WIB


Foto dengan angle lainnya (Eye Level)

#NO EDIT#

*Behind The Scene :